Perhitungan Tarif Indah Cargo & Daftar Harga Ongkir 2024

Perhitungan Tarif Indah Cargo – Meningkatnya aktivitas transaksi online yang dilakukan masyarakat Indonesia tidak hanya membuat jasa pengiriman ekspedisi terus mengalami peningkatan jumlah kiriman. Melainkan membuat hampir berbagai macam jenis layanan pengiriman mendapatkan peningkatan aktivitas.

Salah satu jenis pengiriman yang akhir-akhir ini mendapatkan perhatian cukup banyak masyarakat adalah pengiriman cargo. Dimana seperti kita semua ketahui, jasa pengiriman cargo sendiri membuat kita sebagai konsumen akan dapat dengan mudah mengirimkan paket dalam jumlah atau volume banyak dalam sekali kirim.

Selain itu, menggunakan pengiriman cargo juga bisa menekan ongkir atau tarif pengiriman karena akan lebih murah bila dibandingkan dengan pengiriman ekspedisi. Nah bicara mengenai tarif atau ongkos kirim, pada kesempatan kali ini infojek akan membagikan secara rinci tentang perhitungan tarif Indah Cargo.

Yah, Indah cargo sendiri merupakan sebuah perusahaan yang bergerak di bidang ekspedisi untuk melayani pengiriman barang dalam skala besar dengan jangkauan ke seluruh Indonesia dengan menggunakan jalur darat, laut maupun udara. Bila memang ingin menggunakannya, pastikan tahu sistem perhitungan tarif Indah Cargo.

Sistem Perhitungan Tarif Indah Cargo Daftar Harga Ongkir

Dengan begitu kalian akan dapat memperkirakan berapa banyak budget yang harus di sediakan untuk harga ongkir Indah Cargo dari paket akan kalian kirim. Jika memang saat ini sama sekali belum mengetahui bagaimana sistem perhitungan tarif Indah Cargo, kami sarankan untuk simak sampai akhir informasi berikut ini.

Sistem Perhitungan Tarif Indah Cargo

Secara garis besar, sistem perhitungan tarif Indah Cargo tidak jauh berbeda dengan perhitungan ongkir pengiriman ekspedisi ataupun lainnya. Dimana singkatnya, perhitungan akan tetap difokuskan pada dua jenis berat barang yaitu berat aktual dan berat volume.

Berat Aktual

Nah apa sih yang dimaksud dengan sistem perhitungan berat aktual? Jika memang belum tahu dan penasaran ingin mengetahuinya, mari kita jelaskan secara ringkas berikut ini.

Jadi perhitungan berat aktual dalam pengiriman Indah Cargo adalah perhitungan yang akan diperoleh diperoleh dari hasil penimbangan barang atau paket itu sendiri.

Berat Volume

Kemudian jenis perhitungan tarif Indah Cargo yang berikutnya akan ditentukan dengan mengacu pada berat volume. Dimana jenis perhitungan ini akan mengacu pada ukuran panjang, lebar dan tinggi dari suatu paket kiriman.

Dengan begitu umumnya semakin besar volume di dapat, akan membuat ongkir atau tarif semakin mahal juga. Nah bicara mengenai berat volume, berikut ini adalah rumus digunakan untuk menentukan berat volume paket Indah Cargo.

  • Cargo Darat = (p x l x t) / 4.000
  • Cargo Laut = (p x l x t) / 4.000
  • Cargo Udara = (p x l x t) / 6.000
  • Kubikasi = (p x l x t) / 1.000.000

Rumus perhitungan mungkin akan berbeda dengan jasa pengiriman cargo lain dan mungkin juga akan berubah sewaktu-waktu sesuai dengan ketentuan pihak Indah Cargo.

Cara Cek Tarif Indah Cargo Terbaru

Setelah kalian mengetahui seperti apa sistem perhitungan tarif Indah Cargo seperti yang sudah kami jelaskan di atas. Dan di waktu bersamaan kalian juga ingin melakukan pengiriman menggunakan jasa pengiriman cargo terbaik dari Indah Cargo ini.

Maka kalian pun dapat melakukan cek ongkir atau tarif terlebih dahulu baik itu secara offline dengan mendatangi kantor Indah Cargo terdekat maupun cek tarif Indah Cargo secara online lewat situs resmi Indah Cargo. Untuk penjelasan secara offline mungkin tak akan kami sampaikan karena kalian cukup datang ke kantor dan tanyakan.

Namun untuk kali ini, kami akan membagikan panduan cara cek tarif atau harga ongkir Indah Cargo secara online, jadi simak baik-baik yah panduan berikut ini.

  • Pertama silahkan buka situs resmi cek tarif Indah Cargo di halaman https://www.indahonline.com/layanan/tarif.
    Buka Situs Indah Cargo
  • Selanjutnya pada bagian “Kota Pengirim” silahkan kalian isi asal kota kalian berada atau asal kota pengiriman dilakukan dengan memilih kota yang sudah ada dari sistem.
    Pilih Kota Pengirim
  • Dan dibagian “Kota Penerima” silahkan isi dengan kota paket akan dikirim atau kota tujuan dengan memilih sesuai daftar sudah disediakan sistem.
    Pilih Kota Penerima
  • Terakhir silahkan kalian pilih jenis layanan akan kalian gunakan.
    Pilih Jenis Layanan
  • Masukkan jumlah berat barang akan kalian kirim dalam satuan kg, sebagai contoh disini akan infojek tulis 25 yang itu artinya berat paket 25 kg.
    Masukkan Berat
  • Scroll kebawah dan silahkan masukkan kode keamanan yang tampil dengan benar pada kolom disediakan lalu klik cek.
    Masukkan Kode Keamanan
  • Hasil cek ongkir atau tarif Indah Cargo pun akan terlihat seperti berikut ini.
    Hasil Terlihat

Daftar Harga Ongkir Indah Cargo Terbaru

Itulah kiranya cara mudah untuk kalian yang ingin melakukan cek tarif pengiriman paket atau barang melalui Indah Cargo secara online. Namun jika ingin lebih mudah, di bawah ini sudah kami siapkan juga beberapa informasi penting terkait daftar harga ongkir Indah Cargo terbaru untuk layanan pengiriman darat dan udara.

Ongkir Jalur Darat

Kota TujuanTarif Ongkir / Kg (>10 Kg)Tarif Ongkir / Kg (>1 Kg)
BandungRp 3.636Rp 22.220
BangkalanRp 2.828Rp 15.150
BanyuwangiRp 2.828Rp 15.150
Bawen/AmbarawaRp 3.232Rp 25.250
Blitar/JombangRp 2.828Rp 24.240
Blora/Cilacap/SlawiRp 4.040Rp 27.270
Bogor/CibinongRp 7.555Rp 26.260
BojonegoroRp 2.828Rp 24.240
BondowosoRp 2.828Rp 15.150
BoyolaliRp 3.232Rp 24.240
Brebes/Jt. BarangRp 4.040Rp 27.270
CikarangRp 7.555Rp 26.260
Cilegon/SerangRp 7.807Rp 28.280
Cirebon/IndramayuRp 3.636Rp 27.270
Demak/KendalRp 3.636Rp 25.250
Depok/BekasiRp 7.555Rp 25.250
Garut/Tasik/SubangRp 3.636Rp 27.270
Gresik/LamonganRp 2.828Rp 24.240
JakartaRp 7.555Rp 20.200
Jember/LumajangRp 2.828Rp 15.150
Jepara/LosariRp 4.848Rp 27.270
KediriRp 2.828Rp 24.240
Kr.Anyar/SragenRp 3.232Rp 24.240
Kudus/Cepu/LasemRp 3.232Rp 3.232
Magelang/BantulRp 3.232Rp 24.240
MojokertoRp 2.828Rp 24.240
NganjukRp 2.828Rp 24.240
PaitonRp 2.828Rp 15.150
PamekasanRp 2.828Rp 15.150
PasuruanRp 2.828Rp 15.150
Pekalongan/PatiRp 3.232Rp 24.240
Pemalang/BatangRp 4.444Rp 27.270
Ponorogo/MadiunRp 2.828Rp 24.240
ProbolinggoRp 2.828Rp 15.150
PurwakartaRp 7.555Rp 28.280
Salatiga/SukoharjoRp 3.636Rp 24.240
SampangRp 2.828Rp 15.150
SemarangRp 3.232Rp 20.200
Sidoarjo/PandaanRp 2.828Rp 15.150
SitubondoRp 2.828Rp 15.150
Sleman/KlatenRp 3.232Rp 24.240
SoloRp 3.232Rp 24.240
Sukabumi/CianjurRp 7.555Rp 29.290
Sumedang/KarawangRp 3.636Rp 27.270
SumenepRp 2.828Rp 15.150
SurabayaRp 2.828Rp 10.100
Tangerang/G. PutriRp 7.555Rp 25.250
Tegal/PurwokertoRp 3.232Rp 27.270
TrenggalekRp 2.828Rp 24.240
Tuban/NgawiRp 2.828Rp 24.240
TulungagungRp 2.828Rp 24.240
UngaranRp 3.636Rp 22.220
YogyakartaRp 3.232Rp 20.200

Ongkir Jalur Udara

Kota TujuanTarif Ongkir / Kg
BandungsRp 22.220
BangkalanRp 15.150
BanyuwangiRp 15.150
Bawen/AmbarawaRp 25.250
Blitar/JombangRp 24.240
Blora/Cilacap/SlawiRp 27.270
Bogor/CibinongRp 26.260
BojonegoroRp 24.240
BondowosoRp 15.150
BoyolaliRp 24.240
Brebes/Jt.barangRp 27.270
CikarangRp 26.260
Cilegon/SerangRp 28.280
Cirebon/IndramayuRp 27.270
Demak/KendalRp 25.250
Depok/BekasiRp 25.250
Garut/Tasik/SubangRp 27.270
Gresik/LamonganRp 24.240
JakartaRp 20.200
Jember/LumajangRp 15.150
Jepara/LosariRp 27.270
KediriRp 24.240
Kr.Anyar/SragenRp 24.240
Kudus/Cepu/LasemRp 3.232
Magelang/BantulRp 24.240
MojokertoRp 24.240
NganjukRp 24.240
PaitonRp 15.150
PamekasanRp 15.150
PasuruanRp 15.150
Pekalongan/PatiRp 24.240
Pemalang/BatangRp 27.270
Ponorogo/MadiunRp 24.240
ProbolinggoRp 15.150
PurwakartaRp 28.280
Salatiga/SukoharjoRp 24.240
SampangRp 15.150
SemarangRp 20.200
Sidoarjo/PandaanRp 15.150
SitubondoRp 15.150
Sleman/KlatenRp 24.240
SoloRp 24.240
Sukabumi/CianjurRp 29.290
Sumedang/KarawangRp 27.270
SumenepRp 15.150
SurabayaRp 10.100
Tangerang/G.PutriRp 25.250
Tegal/PurwokertoRp 27.270
TrenggalekRp 24.240
Tuban/NgawiRp 24.240
TulungagungRp 24.240
UngaranRp 22.220
YogyakartaRp 20.200

Akhir Kata

Kiranya cukup sekian informasi yang dapat infojek.com sampaikan tentang sistem perhitungan tarif Indah Cargo serta daftar ongkir Indah Cargo terbaru untuk jalur darat dan laut. Semoga apa yang sudah kami sampaikan dan jelaskan di atas bisa menjadi referensi menarik untuk dapat kalian jadikan sebagai gambaran ketika ingin mengirim barang / paket.